Jumat, 20 Februari 2009

8 'Smart' kecerdasan Manusia.


Word Smart :
Cerdas dalam memahami dan mengolah kata.
Sastrawan, penyair, wartawan, presenter, operator.

Logic Smart :
Logika berpikir, menganalisa angka.
Ahli matematika.

Picture Smart :
Kemampuan menentukan arah, peta, melihat obyek dari berbagai sudut.
Trampil menuangkan ide dalam dalam bentuk visual.
Desainer, arsitek, pemain catur.

Body Smart :
Cerdas dalam mengontrol gerakan tubuh.
Ekspresi ide lewat gerakan tubuh.
Olahragawan, Pantomin, Penari, Dokter bedah, Pengrajin.

Music Smart :
Peka akan ritme, nada dan nuansa musik,
Penyanyi, pemusik, arranger, pelatih vocal.

People Smart :
Memukau, mempengaruhi dan trampil membina hubungan dengan orang lain.
Guru, Psikologi, tenaga pemasaran, negosiator.

Self Smart :
Cerdas dalam memahami dan bekerja dengan dirinya sendiri.
Hal-hal yang ada dalam diri sebagai alat untuk mengarahkan tingkah laku.

Nature Smart :
Cerdas dalam memahami dunia tumbuh-tumbuhan dan hewan, berinteraksi dengan alam.
Zoology, petani, peternak, dokter hewan, pelatih binatang.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar